Saturday, June 13, 2009

FLYING FOX


Flying Fox pertama kali pemasangan secara permanen di Jawa Tengah adalah Tirto Arum Baru di tahun 2004. Ketika itu Flying Fox belum dikenal seperti sekarang ini. Flying Fox di Tirto Arum menghadirkan suasana berbeda dan unik. Bukan saja titik awal peluncuran dari atas Pohon Kelapa tetapi juga lintasannya melalui sebuah sungai dan pulau buatan. Andrenalin selain dipacu pada saat naik Pohon Kelapa dengan sebuah tangga pancal, dan saat berada diatas Pohon Kelapa, melawan ketinggian. Terhapus kesemuanya dengan asyiknya sensasi meluncur melewati sungai dan jembatan gantung.

0 comments: